Pemerintah Kota Palu

Month: April 2023

Wali Kota Hadiri Halal bi Halal Kelurahan Palupi

Wali Kota Palu diwakili Asisten II bidang Perekonomian dan Pembangunan Setda Kota Palu, dr. Husaema, MM menghadiri Halal bi Halal 1444 H Kelurahan Palupi pada Jumat, 28 April 2023 di Halaman Sekolah MDA Alkhairaat Kelurahan Palupi, Kota Palu. Dalam kesempatan ini, Asisten Husaema yang membacakan sambutan tertulis Wali Kota menyampaikan Selamat Hari Raya Idulfitri 1444 […]

Wakil Wali Kota Palu Membuka Pelaksanaan Kampung Baru Fair 2023

Wakil Wali Kota Palu, dr. Reny A. Lamadjido, Sp.PK.,M.Kes bersama sejumlah pejabat secara resmi membuka pelaksanaan Kampung Baru Fair 2023. Jumat, 28/4/2023 di Kelurahan Baru, Kota Palu. Event yang rutin dilaksanakan setiap tahunnya tersebut dirangkaikan dengan Lebaran Mandura sekaligus peresmian Tugu Mandura yang dilakukan langsung oleh Wakil Wali Kota Reny. Dalam sambutannya, Wakil Wali Kota […]

Kota Palu Meraih Peringkat II PPD Tingkat Provinsi Sulawesi Tengah.

Kota Palu berhasil meraih peringkat II dalam Penghargaan Pembangunan Daerah (PPD) tingkat Provinsi Sulawesi Tengah tahun 2023. Penghargaan tersebut diterima oleh Asisten II bidang Perekonomian dan Pembangunan Setda Kota Palu, dr. Husaema, MM mewakili Wali Kota pada Selasa, 11 April 2023 di Hotel Best Western Coco Palu. Dalam PPD tingkat Provinsi Sulawesi Tengah tahun 2023 […]

Wali Kota Tinjau Jembatan Amblas di Buluri

Wali Kota Palu, H. Hadianto Rasyid, SE meninjau langsung kondisi terkini jembatan amblas yang ada di Kelurahan Buluri, Kecamatan Ulujadi, Kota Palu. Jumat, 07 April 2023. Peninjauan tersebut dilakukan Wali Kota Hadianto usai buka Puasa Ramadhan 1444 H. Jembatan ini merupakan jalan satu-satunya yang menghubungkan Kota Palu dengan sejumlah daerah seperti Kabupaten Donggala, Kabupaten Pasang […]

Wali Kota Palu Menutup pelaksanaan MTQ tingkat Kelurahan Tavanjuka

Wali Kota Palu, H. Hadianto Rasyid, SE secara resmi menutup pelaksanaan Musabaqah Tilawatil Qur’an (MTQ) tingkat Kelurahan Tavanjuka pada Jumat, 07 April 2023 di Masjid AL-Jihad, Kecamatan Tatanga, Kota Palu. Dalam sambutannya, Wali Kota Hadianto menyampaikan, pelaksanaan MTQ ini diharapkan memberikan sentuhan ‘Illahi’ kepada anak-anak yang ikut serta di ajang tersebut. “Kita lihat anak-anak kita […]

Wali Kota Menjadi Narasumber di Festival Rumah Dua Jari

Wali Kota Palu, H. Hadianto Rasyid, SE menjadi salah satu narasumber dalam Talkshow Entrepreneur dalam rangka Rumah Dua Jari Festival. Jumat, 07 April 2023 di Sriti Convention Hall Palu. Kegiatan yang diselenggarakan oleh Yayasan Rumah Dua Jari tersebut mengangkat tema “Local is Me – Muda Berkarya Mati Masuk Surga.” Dalam paparannya, Wali Kota Hadianto memuji […]

Wali Kota Menghadiri Palu Mengaji Ke- 2

Wali Kota Palu, H. Hadianto Rasyid, SE menghadiri kegiatan Palu Mengaji ke-2 yang dilaksanakan di Taman Gor. Jumat, 07 April 2023. Dalam sambutannya, Wali Kota Hadianto mengatakan kegiatan tersebut merupakan kegiatan yang membawa berkah bagi masyarakat Kota Palu. “Moga-moga apa yang dilaksanakan hari ini akan menjadi kegiatan positif bagi anak-anak kita,” katanya. Ia berharap anak-anak […]

Hadiri Rapat Paripurna, Wali Kota Palu Sampaikan Pendapat Tentang Raperda

Wali Kota Palu, Hadianto Rasyid menghadiri Rapat Paripurna bersama anggota DPRD Kota Palu. Kamis, 6/4/2023 di ruang sidang utama Kantor DPRD Kota Palu. Rapat Paripurna kali ini beragendakan tentang “Pendapat Akhir Wali Kota Palu atas Dua Buah Rancangan Peraturan Daerah (Ranperda) Kota Palu.” Dua Ranperda yang dimaksud yaitu tentang Perusahaan Perseroan Daerah Bangun Palu Sulawesi […]

Wali Kota Palu Membuka Festival Sahur dan Burasa

Wali Kota Palu diwakili Asisten III bidang Administrasi Umum Setda Kota Palu, Imran Lataha secara resmi membuka Festival Sahur dan Burasa. Kamis (6/4/2023) di Lapangan Sepak Bola SPUT Tawaeli, Kota Palu. Dalam sambutannya, Asisten Imran yang membacakan sambutan tertulis Wali Kota menyampaikan selamat menunaikan ibadah Puasa di bulan suci Ramadhan 1444 H/2023 M. “Semoga di […]

Wali Kota Palu Hadiri Launching Penyaluran Beras Cadangan Pangan di Watusampu

Wali Kota Palu, Hadianto Rasyid menghadiri Launching penyaluran beras cadangan pangan pemerintah Badan Pangan Nasional. Kamis (6/4/2023) di Kelurahan Watusampu, Kota Palu. Dalam sambutannya, Wali Kota Hadianto menyampaikan bahwa untuk bisa mendapatkan bantuan atau subsidi dari pemerintah, syaratnya adalah masyarakat harus masuk dalam Data Terpadu Kesejahteraan Sosial atau DTKS. “Ingin dapat bantuan beasiswa kita punya […]

Scroll to top