Pemkot Palu Resmi Buka Muskot KORMI 2025 untuk Perkuat Olahraga Masyarakat
PALU – Wali Kota Palu diwakili Kepala Dinas Pemuda dan Olahraga Kota Palu, Amiruddin, SH.,MM secara resmi membuka Musyawarah Kota (Muskot) Komite Olahraga Rekreasi Masyarakat Indonesia (KORMI) Kota Palu tahun 2025, pada Sabtu (23/08/2025). Dalam sambutannya, Kadispora Amiruddin menyampaikan bahwa Muskot KORMI ini merupakan momen penting untuk melakukan evaluasi, merumuskan program kerja, serta memilih kepemimpinan […]