Palu Susun Peta Jalan Inovasi IPTEK 2025–2029, Libatkan OPD dan Akademisi
PALU – Pemerintah Kota Palu mulai menyusun Rencana Induk dan Peta Jalan Pemajuan Ilmu Pengetahuan dan Teknologi (IPTEK) tahun 2025–2029, sebagai langkah strategis mendukung 35 program prioritas pembangunan daerah, Kamis (09/10/2025). Kegiatan ini diawali dengan Focus Group Discussion (FGD) yang dibuka oleh Kepala Badan Riset dan Inovasi Daerah (Brida) Kota Palu, Moh. Akhir Armansyah, mewakili […]