Upacara Peringatan HUT ke-47 Kota Palu Berlangsung Khidmat, Dihadiri Gubernur Sulteng
PALU – Upacara peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-47 Kota Palu berlangsung khidmat pada Sabtu (27/09/2025) di halaman Kantor Wali Kota Palu. Kegiatan ini dipimpin langsung oleh Gubernur Sulawesi Tengah, dr. H. Anwar Hafid, M.Si, yang bertindak sebagai pembina upacara. Rangkaian acara dimulai dengan penampilan dari berbagai pihak, seperti murid taman kanak-kanak, sanggar seni, hingga […]